Parepare, 12 Juni 2023 - Pertamina sebagai perusahaan yang mengedepankan aspek HSSE (Health, Safety, Security & Environment) tidak hanya berfokus pada operasional bisnisnya namun juga memperhatikan bagaimana masyarakat sekitar terutama Ring I operasi dapat mengaplikasikan dan memitigasi kejadian...